Profil lulusan Program Studi Program Studi Magister Hukum Universitas Mahasaraswati Denpasar adalah Praktisi dan Akademi. Deskripsi kedua profil tersebut adalah:
Akademisi
Menjadi pendidik yang profesional yang memiliki pemikiran yang obyektif, sistematis, logis, kritis, berintergritas, serta mampu melakukan proses pembelajaran yang mampu menguasai dan mengembangkan konsep dan teori di bidang hukum.
Praktisi
Law Police Maker
Mampu mengambil keputusan dalam konteks menyelesaikan masalah pengembangan ilmu pengetahuan dan teknologi yang memperhatikan dan menerapkan nilai humaniora berdasarkan kajian analisis atau eksperimental terhadap informasi dan data yang responsif terhadap dinamika hukum di masyarakat
Legal Problem Solver
Communicator
Sebagai penghubung dengan memberikan Respect (rasa Hormat dan menghargai), Empathy (mampu menempatkan diri pada suatu kondisi yang dihadapi orang lain), Audible (dapat didengar dan dimerngerrti dengan baik), Clarity (kejelasan pesan atau tidak menimbulkan interpretasi berlainan) dan Humble (Sikap Rendah hati)
Researcher
Sebagai peneliti yang jujur, objektif, bermoral, bijaksana, terbuka, percaya diri, bertanggungjawab dan tidak melakukan tindakan plagiarime yang menghasilkan suatu produk hukum
Karakteristik Profil Lulusan Magister Hukum Universitas Mahasaraswati Denpasar: